30 Januari 2026 1:36 WIB
ยท
waktu baca 1 menit

Perbesar
BPBD DKI Jakarta mengupdate kondisi pintu air pada Jumat (30/1) sekitar pukul 00.00 WIB. Data menunjukkan Pintu Air Depok berstatus Siaga I.
"Pos Depok 300 cm," demikian unggahan di website resmi BPBD DKI Jakarta.
Kondisi di kawasan tersebut dilaporkan masih mendung.
Selain itu, pintu air yang dilaporkan mengalami peningkatan status yakni Pintu Air Karet.
"PA. Karet 470 cm," lanjut unggahan tersebut.
Sementara itu untuk Pintu Air Katulampa dilaporkan normal.
Berikut data lengkap pintu air lainnya:

14 hours ago
8








English (US) ·